Favorit

Agenda Semarang Bulan September 2024

Image
Hujan di awal bulan Agustus kami pikir akan sudah mengubah suasana Kota Semarang lebih adem. Ternyata, hanya hujan di awal bulan saja. Mari katakan Hai pada bulan September yang jatuh pada hari Minggu di awal bulan. Acara apa yang sudah menanti? Meninggalkan bulan Agustus yang penuh sesak acara, hingga 40 lebih yang kami catat, dengan berbagai momen sungguh menyenangkan. Apakah bulan September akan ada momen serupa dan jumlahnya mampu mengungguli bulan Agustus? Kami harap begitu. Agenda Semarang Awal bulan September, hajatan rutin tiap tahun sudah menanti lewat acara Festival Kota Lama yang kali ini ada banyak perubahan yang dibawa. Beberapa acara lainnya akan menyusul seiring waktu yang kami temukan. Sambil menunggu kami mengumpulkan, kamu bisa lihat dulu agenda rutin yang ada di Kota Semarang. [25 Agustus - 2 September] - 8𝑡ℎ Asian School Badminton Championship (ASBC) 2024 di Kota Semarang. [27 Agustus - 1 September] - Sociolla Atrium Event di The Park Mall Semarang. [28 Agustus - 1

[Video] Promosi Budaya Nias di Car Free Day Semarang


Tanpa sadar bulan November ini, kami sudah mengupload 4 video ke akun Youtube kami-dotsemarang. Dan terbaru (halaman ini), ada momen seru yang terjadi saat promosi budaya yang dilakukan saat hari bebas kendaraan. Ada apakah?

Minggu pagi (4/11), Forum Komunikasi Masyarakat Nias (FKMN) Jawa Tengah-DIY mengadakan promosi budaya Nias. Salah satunya tari-tarian yang sempat kami abadikan. Lainnya ada lompat tinggi yang gambarnya sudah kami posting di sini.

Antusias pak Polisi

Berdurasi kurang dari 2 menit, video ini kami unggah tanggal 27 November 2018. Ada momen menarik dari seorang Polisi yang tiba-tiba sangat antusias mengambil posisi berdiri di atas properti yang digunakan dalam promosi.

Tentu saja, sambutan hangat dari masyarakat yang ikut menyaksikan awalnya melihat tarian teralihkan oleh aksi pak Polisi. 

Kami pikir si pak Polisi sangat suka dengan tariannya, atau malah berasal dari kota yang sama dengan budaya yang dipromosikan di kawasan Car Free Day Simpang Lima. Berikut videonya.


Artikel terkait :
Informasi Kerjasama
Hubungi lewat email dotsemarang@gmail.com
Atau klik DI SINI untuk detail lebih lengkap

Comments

Popular posts from this blog

AMOLI, Laptop Buatan Mana?

Apakah Shopee Video Bisa Unggah Video dari Komputer?

Review : Gunakan Layanan Maxim Life Massage & SPA

Threads yang Kini lebih Ramah Dengan Mesin Pencari Google

Kenapa Paket Xtra Combo Flex Tidak Ada di Aplikasi MyXL ?