Indische Parade, Karnaval Pertama di Festival Kota Lama


Pertama kali dihadirkan, Indische Parade menutup gelaran Festival Kota Lama tahun 2019 dengan lebih menarik. Ini sesuatu yang baru menurut kami karena hadirnya acara yang identik dengan karnaval atau arak-arakan.

Sepertinya kami harus menambahkan daftar acara di Semarang yang mengusung konsep karnaval. Dalam kesempatan ini, peserta karnaval tampil dengan beragam kostum dan diikuti beberapa komunitas.

Jalan ditutup

Jalanan di depan Taman Srigunting mau tidak mau ditutup. Peserta Indische Parade menunjukkan atributnya kepada masyasarakat. Mulai dari komunitas motor dan mobil antik, kostum yang biasa hadir saat Semarang Night Carnival hingga tarian dari negara lain. Dan masih banyak lagi.

Suasana Indische Parade

Sayangnya, kesempatan menyaksikan yang berbeda ini tidak kesampaian tahun ini. Kami percaya, ini pasti ramai dan banyak informasi yang memberitahukan keseruannnya. Seperti dari akun instagram humas.jateng berikut ini. Oh ya, ada orang nomor satu Jawa Tengah yang turut hadir.

Gambar cover (atas) - instagram humas.jateng
instagram humas.jateng
instagram humas.jateng
instagram humas.jateng
instagram humas.jateng
Mas Ganjar, Gubernur Jawa Tengah (instagram humas.jateng)
Instagram sptdian
Instagram indroz_brotoz
Instagram indroz_brotoz
...

Gambar-gambar lainnya bisa ditemukan di Instagram dengan tagar #FestivalKotaLama2019. Festival Kota Lama 2019 digelar dari tanggal 12-22 September. Tahun ini, Feskot sudah memasuki tahun kedelapan.

Artikel terkait :

Comments

Popular posts from this blog

Sego Bancakan Pawone Simbah, Tempat Makan Baru di Kota Lama Semarang

Review : Gunakan Layanan Maxim Life Massage & SPA

Berapa Tarif Parkir Inap di Bandara Ahmad Yani Semarang Tahun 2022?

Apakah Shopee Video Bisa Unggah Video dari Komputer?

Kenapa Paket Xtra Combo Flex Tidak Ada di Aplikasi MyXL ?