Ini Jadwal Acara Sesaji Rewanda Tahun 2018


Salah satu acara yang digelar di kota Semarang bulan Juni tahun ini adalah Sesaji Rewanda. Pas banget momen libur lebaran tentunya. Silahkan berakhir pekan di sini, berwisata sambil melihat sebuah tradisi menarik dari kota Semarang.

Tahun lalu (2017), kami absen datang ke sini, semoga tidak tahun ini. Sesaji Rewanda yang digelar tanggal 23 Juni, dimulai dari jam 8 pagi. Kami harap acara tidak molor seperti acara-acara lain yang kami kunjungi.

Sesaji Rewanda sendiri digelar sebagai ungkapan rasa syukur atas rezeki yang diperoleh. Rezeki itu seperti keindahan alam dan ekosistem kera ekor panjang. Tentu dampaknya, kawasan Goa Kreo semakin menarik perhatian wisatawan.

Yuk, agendakan ke sini, 23 Juni 2018.
Dan siapkan baterai gadgetmu, siapa tahu kamu mau buat vlog di sini.

*Baliho ini terletak di jembatan arteri Soekarno-Hatta Semarang

Artikel terkait :
Informasi Kerjasama
Hubungi lewat email dotsemarang@gmail.com
Atau klik DI SINI untuk detail lebih lengkap

Comments

Popular posts from this blog

Sego Bancakan Pawone Simbah, Tempat Makan Baru di Kota Lama Semarang

Review : Gunakan Layanan Maxim Life Massage & SPA

Berapa Tarif Parkir Inap di Bandara Ahmad Yani Semarang Tahun 2022?

Apakah Shopee Video Bisa Unggah Video dari Komputer?

Kenapa Paket Xtra Combo Flex Tidak Ada di Aplikasi MyXL ?