Favorit
Sedang Ingin Makan Malam Ayam Penyetan di Semarang, Cari Aja di Pleburan Semarang
- Get link
- X
- Other Apps
Rintik hujan malam hari tidak menyulutkan kawasan Penyetan di Pleburan sepi pelanggan. Saat kami lewatin pun, orang-orang tidak sekedar menikmati makan malam mereka. Tapi juga bersenda gurau dan mengobrol.
Apakah kamu sedang bosan makan yang di tempat bagus, semacam restoran, kafe atau cepat saji? Bagaimana jika menikmati makan di warung tenda. Tentu sangat banyak di Semarang, tapi kalau mau yang ramai, salah satunya daerah Pleburan.
Lebih dari 5 tenda warung makan di sepanjang jalan Pleburan yang menawarkan menu utamanya yang hampir sama, yaitu ayam penyet.
Dan rasanya tidak mudah bisa dapat tempat duduk di sana, bila ada pun mungkin campur dengan pengunjung lainnya.
Kami harap suatu hari bisa mencoba salah satu warung tenda ayam penyet di Pleburan, jadi referensi yang enak dan lezat, kami tidak bisa beritahukan sekarang.
Buka Malam hari
Warung tenda ayam penyet di sini baru buka saat malam hari. Itu artinya jam makan malam. Cocok buat kamu yang masih belum makan atau baru datang ke Kota Semarang dan ingin merasakan kuliner dan suasana orang-orang di Ibu Kota Jawa Tengah.
Gambar diambil 6 Januari 2022 |
Setiap kali kami melintas, warung tenda semenjak status level Kota Semarang kembali normal (level 1), tempat ini masih buka hingga jam 10 malam. Entah, tutup jam berapa.
Beberapa pengunjung yang terlihat biasanya datang ramai-ramai atau berpasangan. Karena ramainya tempat ini, kami pikir membawanya ke halaman blog dotsemarang bisa jadi alternatif ketika kamu ingin berwisata ke Kota Semarang.
...
Untuk harga, kami tidak punya referensi. Seperti cerita sebelumnya jika kami pun belum mencoba makan di warung tenda penyetan. Tapi harga makan di Semarang biasanya lebih ramah di kantong.
Artikel terkait :
- Makan Malam di Kampoeng Banyumili
- Susu Karang Doro, Warung STMJ yang Sudah Ada Sejak Tahun 1950
- [Review] Akhirya Mencoba Juga Nasi Ayam Bu Pini
- Sarapan Pagi di Semarang; Warung Pecel Bu Sumo Kyai Saleh
- Lainnya
- Get link
- X
- Other Apps
Comments
Post a Comment