Wow, Libur Lebaran Kebun Binatang Semarang diKunjungi 15 Ribu Pengunjung


Dikutip dari okezone (31/7), menurut Bambang Hadi Purnomo, seorang petugas Taman Margasatwa Semarang, Hari keempat lebaran ini ada 15 ribu pengunjung yang datang ke sini. Wow!


Tentu ini kabar baik bagi pengelola kebun binatang yang terletak di depan terminal Mangkang ini. Bahkan tercatat mengalami kenaikan 15% persen ketimbang tahun lalu.


Kawasan wisata ini menawarkan berbagai binatang yang tercatat lebih dari 400 ekor binatang. Seperti Orang Utan, Gajah, Harimau, Leo, Buaya, Rusa, Sapi Bali, Kancil, Kelinci, Kerbau Bule, burung-burung, dan lain-lain.


Selain itu, kebun binatang ini juga menawarkan berbagai wahana permainan keluarga. Sebut saja waterboom, bisa naik gajah, kuda, naik perahu, kereta mini.


Artikel terkait :




Sumber disini



...

Informasi Pemasangan Iklan


Konta kami via email : dotsemarang [at] gmail.com atau klik disini

Comments

Popular posts from this blog

Sego Bancakan Pawone Simbah, Tempat Makan Baru di Kota Lama Semarang

Berapa Tarif Parkir Inap di Bandara Ahmad Yani Semarang Tahun 2022?

Review : Gunakan Layanan Maxim Life Massage & SPA

Parkir di DP Mall Kini Hanya Melayani Pembayaran Non Tunai

Apakah Shopee Video Bisa Unggah Video dari Komputer?